Teknologi
Informasi dan Inovasi untuk kenyamanan tinggal di Tiny House dan Prefab
Permudah Manajemen Pekerjaan Freelancemu dengan Memanfaatkan 5 Tools Ini
07/04/2020 | MiminUrbanloka.com – Menjadi seorang freelancer, berarti harus siap untuk mengerjakan dan memantain semua pekerjaan secara mandiri. Manfaatkan tools-tools yang akan mempermudahmu dalam pengelolaan setiap projek ini, mulai dari mengatur timeline, keuangan, manajemen data, dan lainnya. Apa sajakah tools itu? Simak lebih lengkapnya berikut ini.
Permudah Pengaturan Keuanganmu Setiap Bulannya dengan 5 Aplikasi Ini
06/04/2020 | MiminUrbanloka.com – Salah satu masalah utama yang akan dihadapi oleh seorang freelancer adalah masalah keuangan. Sebab tidak seperti karyawan kantoran yang bergaji tetap, gaji freelancer bergantung pada seberapa banyak project yang ia kerjakan setiap bulannya. Karenanya, siasati hal ini dengan pengaturan keuangan yang baik. Permudah aktivitas pencatatan keuanganmu mulai dari pemasukan, pengeluaran, dan alokasi dana yang diperlukan setiap harinya dengan 5 Aplikasi ini.
Redakan Insomnia dengan Robot Somnox
04/04/2020 | MiminUrbanloka.com – Susah tidur Urbaners? Masalah susah tidur pasti pernah dialami setiap orang yang dikarenakan banyak hal seperti stress atau kerja hingga larut malam. Memang ada beberapa cara untuk mengatasi masalah insomnia seperti dengan obat herbal maupun klinis, musik pengantar tidur, dan lain-lain. Read More
CLAWS, Kapal Selam Robot dengan Kecerdasan Buatan Milik Amerika
03/04/2020 | MiminUrbanloka.com – Angkatan Laut AS sedang mengembangkan kapal selam robot yang dikendalikan oleh kecerdasan buatan yang dapat membunuh tanpa dikendalikan atau input manusia. Proyek ini digambarkan sebagai ‘sistem senjata bawah laut otonom’ menurut sebuah laporan oleh New Scientist. Diberi nama CLAWS oleh Angkatan Laut AS. Read More
Lebih Menyenangkan Belajar Coding dengan DJI Robomaster S1
30/03/2020 | MiminUrbanloka.com – Mendengar coding, hal pertama yang terlintas di pikiran adalah kegiatan yang sangat rumit dan membosankan. Sebab bahasa pemrograman yang digunakan cukup sulit dimengerti dan butuh keahlian khusus. Namun kini pandangan tentang coding akan sangat berbeda karena banyak perusahaan dan institusi mulai menekankan pentingnya pengkodean. Read More
Mengintip Interior Mobil Tanpa Pengemudi Milik Tesla
30/03/2020 | MiminUrbanloka.com – Tesla sebagai satu-satunya produsen mobil yang memiliki kemampuan mengemudi sendiri, berkat fitur Autopilot yang terdapat di mobil tersebut. CEO perusahaan Elon Musk telah mengungkapkan rencana mereka untuk meluncurkan mobil tanpa setir atau kemudi dalam 2 tahun ke depan. Read More
Lawan Virus Corona, Siswa SD Taiwan Ciptakan Robot Lego Desinfektan
29/03/2020 | MiminUrbanloka.com – Para siswa sekolah dasar di kota Kaohsiung, Taiwan selatan, memerangi virus corona dengan cara unik, yaitu lewat robot desinfektan otomatis, dibuat dari Lego. Anak-anak usia 6-12 tahun dapat menggunakan robot desinfektan alkohol buatan sendiri itu setiap saat. Read More
5 Aplikasi Pengingat Terbaik yang Akan Membantu Mengorganisir Semua Pekerjaan
18/03/2020 | MiminUrbanloka.com – Sebagai seorang freelancer yang harus mengatur segala sesuatunya sendiri. Permudah pekerjaanmu dengan menginstall 5 aplikasi pengingat ini Urbaners, apa sajakah itu? Check these out!
Cari Referensi Desain Interior di 4 Aplikasi Ini
13/03/2020 | MiminUrbanloka.com – Berencana membangu rumah atau baru pindah ke rumah baru? Kemajuan teknologi kini dapat membantumu. Kini dengan adanya kemajuan teknologi digital kamu bisa menyalurkan ide dalam sebuah platform yang memang dikhususkan untuk merancang desain interior. Apa sajakah itu? Check these out! Read More
Luksemburg, Mulai Terapkan Transportasi Serba Gratis
10/03/2020 | MiminUrbanloka.com – Dalam usaha mengurangi kemacetan karena penggunaan kendaraan pribadi, Luksemburg kemudian menawarkan sistem transportasi umum secara gratis untuk warganya. Simak lengkapnya berikut ini Urbaners.